Disdukcapil Kota Balikpapan Melaksanakan Kegiatan Jemput Bola Perekaman E-KTP di Lapas Kelas II A Balikpapan
Berita Capil
Ahmad Muhrani
5 Desember 2022 | 195 kali
Disdukcapil Kota Balikpapan Melaksanakan Kegiatan Jemput Bola Perekaman E-KTP di Lapas Kelas II A Balikpapan
Balikpapan - 05 Desember 2022, Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Balikpapan kembali melaksanakan Perekaman Jemput Bola Perekaman E-KTP Di Lapas Balikpapan, Kegiatan Kali ini di Hadiri Oleh Kabid. Pengolahan Informasi Administrasi Kependudukan dan Pemanfaatan Data, Kabid. Pelayanan Pendaftaran Penduduk dan Kabid. Pelayanan Pencatatan Sipil.
“Kegiatan ini sebenarnya juga sudah berlangsung beberapa kali, hal ini dilakukan dalam rangka memberikan hak kepada warga negara untuk memiliki identitas, dan tidak menutup kemungkinan warga lapas kita juga membutuhkan Dokumen kependudukan,” jelas Kepala Pelayanan Pendaftaran Penduduk, Eni Mardiana.
Ia juga menyebutkan pelaksanaan kegiatan ini demi memberikan memenuhi hak Warga Lapas untuk memenuhi identitas sebagai dasar di dalam melakukan program-program pembinaan seperti program pemerintah.
“Kegiatan ini dilaksanakan demi memudahkan semua masyarakat binaan dalam melakukan program-program seperti vaksin serta kemudian juga yang jangka panjangnya ada pemilihan umun tahun 2024 juga membutuhkan Identitas,” papar Eni.
Berita Terkait
Disdukcapil Kota Balikpapan Gelar Perekaman KTP-el bagi Pemula dan Aktivasi IKD di Sekolah Khusus Santo Fransiskus Asisi
Balikpapan, 28 Agustus 2024 – Dala...…
Imigrasi Balikpapan dan Disdukcapil Kota Balikpapan Tingkatkan Akurasi Data Kewarganegaraan melalui Kolaborasi
Balikpapan, 28 Agustus 2024 – Dala...…
Disdukcapil Balikpapan Gelar Jemput Bola Aktivasi IKD di Dinas Perhubungan
Balikpapan – Pada Selasa, 27 Agust...…
Disdukcapil Kota Balikpapan Gelar Layanan Jemput Bola Identifikasi Data Kependudukan untuk Penduduk Rentan
Balikpapan – Dalam upaya meningkat...…
Disdukcapil Kota Balikpapan Lakukan Perekaman KTP-el dan Aktivasi IKD di SLB Dharma Kencana
Balikpapan, 21 Agustus 2024 – Dina...…
Artikel Terkait
Penerapan Pelayanan Dokumen Adminduk bagi Penyandang Disabilitas di Disdukcapil Kota Balikpapan
Penyandang disabilitas merupakan orang yang memiliki kete...…
UU Perlindungan Data Pribadi Dalam perspektif Data Kependudukan
BPP, 22 Desember 2022, Setelah menunggu sejak 2019, akhir...…
PENGERTIAN AKTA CATATAN SIPIL
Istilah/perkataan "akta" yang dalam bahasa Bela...…